Kategori: Informasi Aktual Diunggah Pada: 13 Juni 2022.
Sekretaris Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian Dr. Ir. Haris Syahbuddin DEA membuka secara resmi Koordinasi Pengelolaan Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) yang dilaksanakan pada 8 - 10 Juni 2002 di Bandung. Dalam sambutannya Sesba menyampaikan kegiatan ini merupakan tindak lanjut dari koordinasi TIK yang diadakan tiap tahunnya.
Selain itu Syahbuddin juga menyampaikan kelembagaan Balitbangtan untuk menyikapi badan baru akan diikuti dengan peningkatan TIK yang terstandarisasi (web, konten SDM, jaringann sistem dan aplikasi). Selain itu, diharapkan dalam pengembangan aplikasi d...
Kategori: Informasi Aktual Diunggah Pada: 10 Juni 2022.
Guna memperkuat Jaringan Pertanian Nasional (JPN), Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian melalui Pusat Penelitian dan Pengembangan Peternakan yang dalam hal ini Balai Penelitian Ternak telah mengadakan Bimbingan Teknis Teknologi Budidaya Ternak Ayam dan Itik Hasil Inovasi Balitbangtan. Kegiatan bimtek ini diadakan di aula Taman Teknologi Pertanian Sedong Kabupaten Cirebon pada Kamis 9 Juni 2022 lalu. Bimtek ini dihadiri oleh Kepala Puslitbangnak Dr. drh. Agus Susanto, M.Si., beserta jajaran, Kepala Balai Penelitian Ternak Dr. Andi Baso Lompengeng Ishak, S.Pt, MP., serta tim dan Mamat Sur...
Kategori: Informasi Aktual Diunggah Pada: 10 Juni 2022.
Pusat Penelitian dan Pengembangan Peternakan (Puslitbangnak) dalam mewujudkan Reformasi Birokrasi telah melaksanakan kegiatan workshop sosialisasi penerapan zona integritas dan sistem pengendalian internal pada hari Rabu – Kamis (08 – 09 Juni 2022) di Auditorium Balai Penelitian Ternak (Balitnak) Ciawi. Kegiatan dibuka oleh Kapuslitbangnak Dr. drh. Agus Susanto, M.Si yang dalam sambutannya menyampaikan bahwa tim Zona Integritas (ZI) dan Sistem Pengendalian Intern (SPI) Puslitbangnak diharapkan selalu membangun kerjasama tim yang solid. Hal penting lainnya yan... |
Kategori: Informasi Aktual Diunggah Pada: 09 Juni 2022.
Bogor (8/6/2022) Dalam upaya meningkatkan kualitas riset di bidang teknologi peternakan khususnya emisi gas rumah kaca, Badan Litbang Pertanian melalu Puslitbangnak dan Balitnak telah melaksanakan pertemuan sebagai tindaklanjut Kolaborasi Kerjasama Riset Global antara Badan Litbang Pertanian dengan Kedutaan Besar Selandia Baru pada Rabu 8 Juni 2022 kemarin, di Ruang AOR Balai Penelitian Ternak.
Kegiatan ini dihadiri oleh Kepala Puslitbang Peternakan Dr. Drh. Agus Susanto M.Si., Kepala Balai Penelitian Ternak Dr. Andi Baso Lompengeng Ishak, S.Pt, MP., Koordinator KSPHP Puslitbangnak, Dr. Bess T...
Kategori: Informasi Aktual Diunggah Pada: 26 Mei 2022.
Pusat Penelitian dan Pengembangan Peternakan (Puslitbangnak) melaksanakan Seminar Berkala pada 25 Mei 2022. Seminar dilaksanakan dalam upaya penyebarluasan informasi hasil kegiatan/penelitian sebagai akuntabilitas kinerja Puslitbangnak pada TA 2022. Kegiatan ini sudah menjadi agenda rutin. Seminar dilaksanakan secara daring (online) melalui aplikasi Zoom dan diikuti 300 lebih peserta yang berasal dari akademisi, praktisi, birokrat, dan/atau masyarakat umum.
Seminar dibuka oleh Kepala Puslitbangnak, Dr. drh. Agus Susanto, yang dalam sambutannya menyampaikan, "Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) merup...
Kategori: Informasi Aktual Diunggah Pada: 19 Mei 2022.
Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo bersama Anggota Komisi IV DPR RI, Sutrisno melakukan kunjungan kerja pada hari Rabu, 18 Mei 2022, di Peternakan Sapi Dusun Cikeyeup, Desa Cilayung, Kecamatan Jatinangor, Kabupaten Sumedang. Kunjungan kerja Syahrul Yasin Limpo ke Sumedang ini terkait dengan merebaknya wabah Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) yang menyerang ternak di berbagai wilayah termasuk di Kabupaten Sumedang. Menteri Pertanian, melihat secara langsung pengobatan terhadap hewan ternak yang terkonfirmasi positif PMK.
Menteri Pertanian berharap, daerah yang terkena PMK langsung dilakukan lock...
Kategori: Informasi Aktual Diunggah Pada: 16 Mei 2022.
Bertempat di kator Pusat Penelitian dan Pengembangan Peternakan (Puslitbangnak) telah dilaksanakan Halal Bi Halal (HBH) Idul Fitri 1443 H pada 12 Mei 2022. Ini adalah HBH dengan UPT nya yang berlokasi di Bogor dan sekitarnya (Balai Besar Penelitian Veteriner dan Balai Penelitian Ternak).
Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka meningkatkan ikatan silaturahim diantara pegawai lingkup Puslitbangnak yang masih aktif dan yang sudah purna bakti. HBH dihadiri oleh Kepala Puslitbangnak, Kepala Balai Penelitian Ternak, karyawan/karyawati Balai Besar Penelitian Veteriner, Balitnak, Dharma Wanita Persatu...
Kategori: Informasi Aktual Diunggah Pada: 10 Mei 2022.
Hari pertama bekerja setelah libur lebaran, 9 Mei 2022, Dr. Agus Susanto selaku Kepala Pusat Penelitian dan Pengembangan Peternakan (Puslitbangnak) melaksanakan silaturahmi dengan ASN Puslitbangnak di lobi kantor Puslitbangnak. Silaturahmi dihadiri oleh Professor Riset Ismeth Inounu dan Atien Priyanti, peneliti, struktural serta tenaga administrasi Puslitbangnak.
Kapuslitbangnak dalam sambutannya menyampaikan, ”Kita sudah melewati bulan Ramadhan. Hasil dari bulan Ramadhan semoga tercermin dalam sikap kita sebagai ASN yang bangga melayani bangsa. Semoga kita menjadi insan yang bertakwa”.
...
Kategori: Informasi Aktual Diunggah Pada: 28 April 2022.
Aparatur Sipil Negara (ASN) Pusat Penelitian dan Pengembangan Peternakan (Puslitbangnak) melakukan penandatanganan Komitmen BerAKHLAK yang dipimpin langsung oleh Kepala Puslitbangnak, Dr. drh. Agus Susanto, M.Si, pada hari Senin tanggal 25 April 2022. ASN BerAkhlak dengan semboyan “Bangga Melayani Bangsa” menjadi dasar penguatan budaya kerja di instansi pemerintah untuk mendukung transformasi Sumber Daya Manusia (SDM) Aparatur dan reformasi birokrasi. Kepala Puslitbangnak menyampaikan dalam sambutannya menyampaikan bahwa ASN harus bisa memberi dampak berdampak bagi perubahan kehidupan petani d...
Kategori: Informasi Aktual Diunggah Pada: 22 April 2022.
Pusat Penelitian dan Pengembangan Peternakan (Puslitbangnak) melaksanakan Seminar Berkala Bulan April pada hari Kamis, 21 April 2022. Seminar dilaksanakan dalam upaya penyebarluasan informasi hasil kegiatan/penelitian sebagai akuntabilitas kinerja Puslitbangnak pada TA 2022. Kegiatan ini sudah menjadi agenda rutin Puslitbangnak. Seminar Berkala Bulan April dilakukan secara daring (online) melalui aplikasi Zoom dan diikuti oleh 284 peserta yang berasal dari akademisi, praktisi, birokrat, dan/atau masyarakat umum.
Seminar dibuka oleh Kepala Puslitbangnak, Dr. drh. Agus Susanto, yang dalam sambut...